Kamis, 10 Februari 2011

Tips Ampuh : Lidah Buaya dan Pepaya Mengatasi Sakit Maag



Sakit maag disebabkan oleh asam lambung berlebihan yang dapat mengakibatkan iritasi dan atau luka dilambung, karena itu sakit maag disertai rasa perih/pedih.

CARA MENGATASI SAKIT MAAG :
  1. Hindari makanan dan minuman yang PEDAS, MASAM, PANAS, KOPI, MIE INSTAN,TEH, ALKOHOL, MAKANAN YG BERSIFAT KERAS, MAKANAN BERKOLESTEROL TINGGI.
  2. Makan nasi hangat 4-5x sehari semalam yaitu jam 7, 11, 15, 19, 22 dengan porsi yang lebih kecil. ( tiap kali makan nasi cukup setengah piring aja )
  3. SEHABIS MAKAN NASI JANGAN LUPA MINUM AIR PUTIH 1,5- 2 GELAS, ini akan bermanfaat untuk menetralkan dan mengeluarkan asam lambung yang berlebihan pada saat buang air kecil.
  4. Minum susu pada saat siang hari terutama yang berkadar lemak rendah.
  5. Jangan banyak pikiran yang berakibat Stress.
Penyakit mag bukanlah penyakit yang susah disembuhkan. Asalkan kita disiplin waktu makan dan mau mengubah pola hidup sehari-hari. Untuk resep peraktisnya secara alami adalah :
  • ambil 1 buah pisang ambon matang, 2 potong pepaya matang, 2 batang lendir lidah buaya, 3 sendok makan madu atau sari kurma
  • semua bahan di atas diblender lalu tambahkan air secukupnya
  • minum 3 kali sehari sebelum makan hingga perasaan lambung Anda membaik

Tidak ada komentar:

Posting Komentar